Contoh Judul Skripsi Teknik Sipil 6

<<  Previous Page   |  Next Page  >>


Analisis tekuk elastis kolom boks nonprismatis dengan metode elemen hingga 

Pardede, Dai Gratia Raflesia Christian (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Saat ini tidak terdapat persamaan umum untuk menghitung beban kritis tekuk elastis kolom boks nonprismatis. Oleh sebab itu, hubungan antara beban kritis tekuk elastis kolom boks nonprismatis dan prismatis perlu dipelajari. ...



Studi manajemen pemeliharaan Bandar Udara Domine Eduard Osok Kota Sorong Papua Barat 

Turot, Florida Margaretha (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Bandar Udara Domine Eduard Osok merupakan salah satu bandar udara Kelas I yang berada di Kota Sorong Provinsi Papua Barat. Bandara ini merupakan salah satu bandar udara terbesar dan tersibuk di Semenanjung Kepala Burung. ...



Analisis daya dukung pondasi tiang bor menggunakan uji Bi-Directional 

Pramadia, Raindy Kemal (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Pondasi adalah elemen penting dalam setiap pekerjaan bangunan dan berhubungan langsung dengan tanah. Pondasi menjadi penting karena akan menentukan apakah bangunan akan gagal atau tidak karena pondasi akan mendistribusikan ...



Perilaku pondasi Bor Pile pada tanah ekspansif berdasarkan data N-SPT dan uji pembebanan statik : studi kasus Proyek Tower La Viz, Surabaya 

Adrian (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Pondasi merupakan suatu elemen struktur yang berhubungan langsung dengan tanah. Fungsi pondasi secara umum adalah untuk menahan beban struktur atas dan mendistribusikan beban dari struktur atas ke lapisan tanah agar tanah ...



Material Requirement Planning pada proyek penanganan lereng dan rekonstruksi Jalan Kebun Kopi Palu 

Lisanjaya, Reynaldo (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Material merupakan aspek yang penting dan dapat mempengaruhi jalannya suatu proyek konstruksi. Dalam prosesnya, pengadaan material dalam suatu proyek seringkali menjadi suatu pekerjaan yang kompleks karena kebutuhan material ...



Studi laboratorium pengaruh campuran tepung Limestone terhadap nilai CBR pada tanah lempung organik di Gedebage Bandung 

William, Andrey (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Latar belakang dari penelitian ini adalah peningkatan kualitas tanah lempung organik yang memiliki kompresibilitas tinggi dan daya dukung rendah sehingga diharapkan dapat digunakan sebagai timbunan dasar untuk perkerasan ...



Analisis gedung beton bertulang dengan Skypark baja 

Livandi, Vincent (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Berkembangnya negara Indonesia, mengakibatkan pembangunan infrastruktur semakin pesat. Desain dan bentuk bangunan juga semakin unik dan kreatif, salah satu contohnya gedung dengan skypark dimana berfungsi untuk menghubungkan ...



Studi analisis gedung beton bertulang dengan penumpu dinding geser khusus pada dua kategori desain seismik sesuai dengan SNI 1726:2012 

Aditya, Jovian (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Intensitas gempa bumi di Indonesia semakin meningkat dari tahun ke tahun, sehingga kebutuhan akan struktur bangunan yang tahan terhadap gempa menjadi hal yang sangat penting dan harus terpenuhi di Indonesia. Pada gedung ...



Korelasi Ultrasonic Pulse Velocity dengan kuat tekan dan tarik belah mortar dengan limbah genting tanah liat bakar sebagai agregat halus 

Janitra, Agnes (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Seiring dengan berjalannya waktu, kepedulian masyarakat akan lingkungan semakin meningkat, dalam pembangunan dikenal pula istilah konsep pembangunan hijau. Dalam kegiatan pembangunan terdapat pula limbah-limbah sisa ...



Studi eksperimental pengaruh limbah genting tanah liat bakar sebagai bahan pengganti sebagian agregat halus pada kuat tekan mortar semen 

Soleman, Hugo Andy (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Seiring dengan perkembangan jaman, pembangunan infrastruktur dan gedung semakin masif dilakukan sehingga kebutuhan akan material penyusun dari mortar semakin meningkat. Eksploitasi sumber daya alam guna memenuhi kebutuhan ...



Studi perbandingan perilaku inelastik struktur gedung baja tubular terbreis konsentris dan eksentris tipe inverted-V 

Jasinda, Clarissa (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Indonesia merupakan wilayah yang rawan gempa sehingga struktur bangunan harus didesain tahan terhadap gempa. Struktur bangunan harus dapat mendisipasi energi gempa dan memiliki daktilitas yang memadai. Dalam meninjau ...



Studi analisis gedung baja kantilever menggunakan Staggered Truss Framing System dengan variasi lebar Vierendeel Panel dan variasi Geometri Truss 

Susanto, Michael (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Penggunaan struktur baja mulai sering digunakan seiring dengan perkembangan zaman. Penggunaan struktur baja memberikan banyak keuntungan. Diantaranya akan mempercepat proses konstruksi karena pemasanganya tidak terpengaruh ...



Analisis perilaku inelastik gedung baja asimetris bentuk L6 lantai D1-retrofit menggunakan Buckling-Restrained Brace 

Mirasari, Hanna (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Peraturan mengenai desain gedung di Indonesia sudah beberapa kali mengalami perubahan terutama dalam hal desain struktur dan beban gempa. Oleh karena itu, gedung yang didesain menurut peraturan desain struktur dan beban ...



Analisis dan desain kord pada diafragma struktur gedung beton bertulang dengan bukaan dan ketidakberaturan 

Lioe, Natalia (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Desain dan fungsi bangunan tidak dapat terhindar dari adanya ketidakberaturan dan bukaan pada struktur bangunan. Bagi Indonesia yang rawan terhadap gempa, bangunan harus didesain untuk menahan gaya seismik. Pada umumnya, ...



Studi eksperimental rigiditas dan kuat lentur Stressed Skin Panel tipe tunggal dan ganda 

Kwa, Alexander Mario (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Indonesia merupakan salah satu negara dengan kawasan hutan terluas di dunia. Namun banyaknya penebangan hutan ilegal menyebabkan persediaan kayu semakin sedikit. Saat ini banyak dikembangkan kayu cepat tumbuh namun ...



Hydraulic design of Embung Facei in North Ternate 

Leesander, Joshua Dave (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

In order to deal with the groundwater crisis problem in the following years, countermeasure of constructing Embung Facei in North Ternate is required, specifically to recharge the aquifer for conservation purpose and to ...



Pengembangan peta kedalaman tanah keras berdasarkan nilai NSPT di Kota Bandung dan sekitarnya 

Arifin, Aisya (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Kota Bandung memiliki infrastruktur pembangunan yang baik. Bangunan-bangunan konstruksi yang berdiri antara lain gedung dan jembatan. Bangunan yang berdiri harus dipastikan kokoh. Kokohnya suatu bangunan ditentukan oleh ...


Analisis optimasi sisa material besi pada beton bertulang dengan menggunakan software optimasi waste besi 

Herlambang, Nixen (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Hampir setiap proyek konstruksi pada umumnya menggunakan beton bertulang. Di dalam material beton bertulang terdapat besi tulangan yang berfungsi untuk memperkuat gaya tarik pada beton bertulang. Material besi tulangan ...



Studi sistem pemeliharaan gedung : studi kasus Gedung "O" di Jakarta 

Frelita (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Siklus hidup proyek terdiri dari fase inisiasi, fase perencanaan dan desain, fase eksekusi, fase pemeliharaan, dan fase penutupan. Fase pemeliharaan merupakan salah satu kegiatan yang paling penting karena dapat menghasilkan ...



Pengembangan pemodelan hujan limpasan NRECA dengan aplikasi Matlab : studi kasus DAS Jiangwan 

Wijaya, Iffan (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Model NRECA merupakan salah satu konsep yang sering digunakan karena kemudahan kalibrasinya, namun dalam pengkalibrasian parameter NRECA selama ini masih menggunakan cara trial and error yang dinilai kurang efektif dan ..



Studi eksperimental kuat tekan beton dengan dua tipe persen campuran agregat kasar daur ulang dan limbah bata merah 

Hardiman, Adrianti Dewi Mareta (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Keterbatasan persediaan agregat dari alam menyebabkan eksploitasi masal terhadap agregat alam perlu dihindari. Dalam usaha untuk mengurangi penggunaan agregat dari alam dapat digunakan agregat daur ulang. Studi eksperimental ...



Uji eksperimental kuat tekan beton dengan dua tipe campuran agregat kasar daur ulang dan limbah keramik 

Utomo, Niki (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Dengan banyaknya pembangunan yang dikarenakan pertumbuhan penduduk, kebutuhan dan pengunaan material pembangunan akan terus meningkat. Salah satu material yang pokok dalam proses pembangunan adalah beton. Namun tidak ...



Analisis pemodelan metode Vacuum Consolidation pada proyek Jalan Tol Pemalang-Batang dengan Program Geostudio 2012 

Wisesa S.S., RD. Osman Shiddieq (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Terdapat berbagai macam permasalahan yang dapat kita jumpai dalam bidang konstruksi, salah satunya adalah tanah lunak. Tanah lunak memiliki sifat yang kurang menguntungkan dalam bidang konstruksi karena memiliki daya ...



Studi analisis dan desain gedung beton bertulang dengan sky bridge semikantilever 

Aditya (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Berkurangnya lahan akibat pembangunan infrastruktur seperti perumahan dan gedung, mengakibatkan gedung direncanakan dan dibangun secara vertikal atau bertingkat. Seiring dengan berkembangnya zaman, gedung-gedung bertingkat ...



Simulasi penawaran tender dengan menggunakan Model Friedman pada proyek konstruksi di Kota Bandung 

Hadipranoto, Marcelino Raditya (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Tender proyek konstruksi merupakan salah satu bagian terpenting yang dapat dibahas dalam pengadaan suatu proyek. Dengan umumnya penggunaan metode lowest-bidder untuk menentukan pemenang proyek, maka permasalahan utama bagi ...



Studi sistem instalasi dan anggaran biaya listrik pada proyek Hotel dan Apartemen Springwood Serpong 

Wilyanto, Reinardi (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Dalam bangunan High Rise Building, terdapat satu komponen bangunan yang memegang peranan penting serta memiliki nilai rancangan anggaran biaya yang dominan yaitu mekanikal dan elektrikal khususnya pekerjaan elektrikal. ...



Studi eksperimental kuat lekat tulangan bambu temen terhadap beton dengan pengaruh variasi bentuk 

Tandrianto, Edwin (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Bambu merupakan material yang sering dijumpai dalam komponen struktur dan konstruksi. Belakangan ini penggunaan bambu semakin berkembang hingga muncul inovasi tulangan bambu. Selain ramah lingkungan, bambu juga memiliki ...



Studi kasus penerapan metode Earned Value Analysis pada proyek Hotel Arosa 

Granatha, Meyer (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Seiring dengan pertumbuhan ekonomi di Indonesia, pembangunan proyek konstruksi berkembang semakin pesat. Pembangunan proyek konstruksi, terutama gedung bertingkat perlu pengelolaan yang serius untuk mencapai hasil yang ...



Studi eksperimental pengaruh variasi orientasi bambu temen terhadap kuat lentur balok beton bertulang bambu 

Suryanto, Medwin (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Pengunaan bambu sebagai tulangan dalam balok beton bertulang jarang dijumpai pada saat ini. Padahal, bambu merupakan bahan alam yang memiliki kekuatan yang cukup baik. Mengingat dari meningkatnya harga besi dari tahun ke ...



Studi respons dinamik struktur rangka beton bertulang tak beraturan dengan sistem outrigger dan belt truss baja 

Suryanto, Yohanes (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Tingginya risiko gempa di beberapa wilayah di Indonesia mengakibatkan perlunya inovasi sistem struktur untuk mengurangi simpangan lateral akibat beban gempa pada bangunan tinggi. Salah satu inovasi sistem struktur untuk ...



Analisis perkuatan struktur gedung beton bertulang iregular dengan breising Buckling-Restrained Brace 

Wijaya, Yunan (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Perubahan beban gempa pada peraturan SNI 03-1726-1989 menjadi SNI 1726:2012 menyebabkan kenaikan gaya geser dasar di wilayah Palu sebesar 1,8 kali. Maka dari itu gedung yang didesain dengan peratura lama harus dikaji ulang ...



Studi perilaku inelastis struktur gedung baja asimetris bentuk L 6 lantai DI-retrofit menggunakan breising baja konsentris inverted-V 

Goenawan, Geofanny Ivonne (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Penelitian terkini mengenai kekuatan gempa di Indonesia menyebabkan adanya perubahan peraturan beban gempa yang berlaku di Indonesia. Gedung-gedung yang didesain berdasarkan peraturan lama perlu dievaluasi kembali terhadap ...



Studi dan analisis perilaku inelastik gedung beton regular 12 lantai dengan variasi soft story DI-retrofit dengan breising konsentris khusus 2 lantai X 

Margon, Yosua Christian (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Peraturan mengenai tata cara perancangan gedung tahan gempa di Indonesia mengalami perubahan dari waktu ke waktu. Pada peraturan lama batasan mengenai ketidakberaturan baik horisontal dan vertikal dari gedung memiliki ...



Evaluasi tebal perkerasan Cement Treated manual desain perkerasan jalan dengan Teori Austroads 2008 

Pridianti, Laurentia Inez (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Manual Desain Perkerasan Jalan adalah salah satu metode untuk perencanaan perkerasan jalan baru, dan rehabilitasi perkerasan lentur dan kaku di Indonesia. Dalam metode ini, terdapat Bagan Desain untuk membantu perencanaan ...



Studi laboratorium pengaruh variasi campuran tepung limestone terhadap nilai kuat geser pada tanah organik terkompaksi di Kawasan Gedebage, Kota Bandung 

Tambunan, Adolf Wesley (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Tanah adalah tempat segala hal bertumpu dibumi ini, termasuk menjadi tumpuan untuk kepentingan pekerjaan konstruksi. Pada bumi terdapat beberapa macam tanah yang menjadi tumpuan namun tidak semuanya. Ada beberapa jenis ...



Analisis struktur jembatan box girder dengan metode konstruksi Incremental Launching Method (ILM) dan Movable Scaffold System (MSS) 

Saputra, Fidel (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Pemilihan metode konstruksi jembatan bentang menerus merupakan hal yang penting dalam proses desain jembatan, metode Incremental Launching dan Movabble Scaffolding sering kali menjadi alternatif yang diajukan oleh konsultan ...



Investigating the obstacle of BIM maturity level upgrading in Indonesia 

Larasati, Putri Widya (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Indonesia berada di posisi ke-52 dari 137 negara dalam pembangunan infrastruktur dengan sektor konstruksi berada pada posisi ke-2 sebagai sumber utama pembangunan ekonomi Indonesia. Namun, di balik semua pencapaian dalam ...



Analisis Vertical Drain dengan Vacuum Preloading menggunakan Program Plaxis 2D : studi kasus Banten Tangerang 

Utomo, Jimi (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Pembebanan vakum untuk menggantikan beban timbunan pasca konsolidasi bersama dengan drainase untuk mempercepat proses konsolidasi serta memperbaiki kualiatas tanah lunak semakin banyak digunakan. Analisis metode elemen ...



Investigasi penerapan fitur instrumen BIM pada bidang arsitektur 

Syamsuri, William Christian (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Teknologi informasi dan komunikasi (TIK) telah masuk mempengaruhi industri Architecture Engineering Construction and Operation (AECO). Pengunaan TIK seperti instrumen Building Information Modelling (BIM) mampu meningkatkan ...



Studi proyeksi Life Cycle Cost pada proyek Perumahan X di Kota Palu 

Tandra, Ade Gandha Kurnia (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Dalam pembangunan sebuah struktur atau sebuah gedung sudah dapat dipastikan akan ada biaya yang muncul. Ini merupakan salah satu aspek penting dalam ilmu bidang teknik sipil, karena biaya adalah salah satu faktor pertimbangan ...



Studi alternatif pengendalian banjir Citarum Hulu dengan Terowongan Nanjung 

Reynaldi, Jonathan (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Salah satu program prioritas pengendalian banjir Sungai Citarum Hulu yang direncanakan oleh Balai Besar Wilayah Sungai Citarum pada periode 2016-2020 adalah proyek Terowongan Nanjung yang berlokasi pada Curug Jompong. Curug ...



Implementasi penjaminan mutu (quality assurance) pelaksanaan pekerjaan sub struktur proyek The Smith Alam Sutera 

Maulana, Mazi Sofyan (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Pembangunan yang masif di semua sektor berlanjut pasca terjadinya krisis keuangan yang terjadi di Indonesia, tidak terkecuali di dalam sektor konstruksi. Jasa konstruksi lambat laun berkembang di tandai dengan bermunculan ...



Analisis pengaruh Sag Point pada jembatan gantung pejalan kaki dengan lantai pelat kaca 

Tirto, Try (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Jembatan sering dikaitkan sebagai penghubung jalan hanya untuk dilewati oleh pengguna seperti kendaraan ataupun pejalan kaki. Jembatan gantung memiliki keunggulan menghubungkan dua wilayah dengan bentang yang panjang ...



Analisis penerapan sistem manajemen logistik untuk mengatasi keterlambatan pada proyek Apical Kao Chemical di Kota Dumai Riau 

Samuel, Stefanus (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Keterlambatan proyek adalah sesuatu yang dapat terjadi dalam pembangunan suatu proyek. Setiap proyek membutuhkan manajemen yang tepat guna menyelesaikan proyek tersebut tepat waktu dan dapat meminimalisir keterlambatan ...



Analisis pengaruh pekerjaan tambah kurang terhadap biaya dan waktu kontrak konstruksi 

Sutandar, Joshua Samuel Anggawijaya (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Proyek konstruksi adalah sebuah proses yang kompleks, yang membutuhkan kerja sama dan koordinasi yang erat di antara para pihak yang terlibat dalam pembangunannya. Prosesnya juga terdiri dari berbagai tahapan, yang akhirnya ...



Studi perbandingan gedung beton bertulang dengan kolom miring dan tanpa kolom miring di keempat sisi gedung 

Wiranata, William (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Penggunaan kolom sebagai struktur utama dalam bangunan khususnya gedung bertingkat sangat penting karena kolom struktur berfungsi untuk menahan beban yang ada pada gedung tersebut termasuk beban gempa. Kolom struktur terdiri ...



Uji eksperimental pengaruh limbah genting tanah liat halus bakar sebagai bahan pengganti sebagian semen pada kuat tekan mortar 

Janto, Tommy Chrestella (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Seiring dengan pembangunan yang dilakukan kota-kota besar khususnya di Indonesia guna dalam memajukan perekonomian bangsa, jumlah permintaan dalam memproduksi semen semakin meningkat tiap tahunnya, namun dibalik semua itu, ...



Studi eksperimental pengaruh limbah genting tanah liat bakar sebagai bahan pengganti sebagian agregat halus terhadap tingkat penyerapan air pada mortar 

Sugiharto, Ronaldo (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Perkembangan konstruksi semakin pesat pada era modern saat ini. Maka kebutuhan pasir turut meningkat. Banyak dampak negatif yang timbul akibat pengerukan pasir di sungai secara berlebihan. Sehingga diperlukan material ...



Studi eksperimental kekuatan mortar geopolymer berbahan dasar fly ash menggunakan agregat halus lumpur Sidoarjo dengan variasi molar dari aktivator 

Lay, Vito (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Bahan konstruksi yang umum digunakan adalah beton yang berbahan dasar semen. Semen dianggap kurang ramah lingkungan karena pada proses pembuatannya dilepaskan karbon dioksida yang menyebabkan pemanasan global. Salah satu ...



Studi eksperimental pengaruh limbah genting tanah liat bakar halus sebagai bahan pengganti sebagian semen pada kuat tekan pasta 

Wibowo, Ananta Saputra (Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR, 2018)

Seiring dengan berkembangnya pembangunan, kebutuhan akan beton dan semen akan terus meningkat. Namun, tidak banyak yang sadar bahwa semen memiliki dampak negatif terhadap lingkungan. Maka dari itu, penggunaan material lain ...



<<  Previous Page   |  Next Page  >>


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan Komentar, demi perbaikan dan kemajuan Blog ini, Salam https://elibskripsi.blogspot.com/