Contoh - contoh Judul Skripsi, Tesis dan Desertasi - lmu Hukum 10



  

Judul - Judul Skripsi, Tesis dan Desertasi - lmu Hukum

  <<   previous           next  >>

Siregar, Alberto, author

Penerapan hukum kontrak dalam perjanjian kredit sindikasi dan pengaruhnya terhadap kewenangan mengajukan gugatan pailit (Analisis Putusan Kasasi Nomor. 022/K/N/2001)

Penulisan tesis ini menggunakan metode yuridis-normatif, yaitu penelitian terhadap data sekunder atau penelitian kepustakaan sebagai patokan untuk mencari data dari gejala peristiwa yang menjadi obyek penelitian. Yang menjadi permasalahan adalah bagaimana pengaturan kepailitan dan sindikasi kredit menurut peraturan perundangundangan, bagaimana penerapan hukum kontrak dalam Perjanjian Sindikasi Kredit, dan bagaimana penerapan...




Rio Christian, author

Penanganan bank gagal terkait pembangunan lembaga perbankan yang sehat (Studi kasus penanganan kasus Bank Century)

Pembangunan ekonomi sebuah Negara pada dasarnya bertujuan untuk mencapai kemakmuran masyarakat melalui pertumbuhan ekonomi yang tinggi dan distribusi pendapatan yang merata. Salah satu lembaga keuangan yang memegang peran sentral dalam mendukung pertumbuhan ekonomi adalah lembaga yang disebut bank. Bank memiliki fungsi intermediasi. Fungsi ini adalah upaya maksimal Bank untuk menyalurkan...



Stephanus Advent Hari Nugroho, author

Kedudukan yuridis putusan perdamaian dalam penundaan kewajiban pembayaran utang berdasarkan Undang-undang Kepailitan dan PKPU (Studi kasus Putusan Perkara Pailit No.06/PKPU/2009PN.NIAGA.JKT.PST jo. No.68/PAILIT/2009/PN.NIAGA.JKT.PST)

ABSTRAK Peraturan perundang-undangan mengenai Kepailitan dan PKPU akan sangat mempengaruhi penyelesaian utang piutang yang sedang berjalan, baik untuk kreditor maupun bagi debitor guna kelangsungan usahanya. Permasalahan yang dianalisis adalah bentuk dan dasar hukum dari perjanjian perdamaian yang telah disepakati oleh debitur dan para kreditor berdasarkan Undang Undang Nomor 37 Tahun 2004, serta...



Damanik, Alfared, author

Perlindungan hukum terhadap hak cipta atas karya sinematografi (Tinjauan khusus hak penyewaan karya sinematografi dalam bentuk VCD)

ABSTRAK

Tesis ini membahas perlindungan hukum hak cipta atas karya sinematografi dengan tinjauan khusus hak penyewaan karya sinematografi dalam bentuk VCD. Dengan pendekatan sosiolegal, dilihat bagaimana bekerjanya hukum di tengah masyarakat serta berinteraksi dengan lingkungan di mana hukum itu diberlakukan. Memakai analisa deskriptif kualitatif yaitu memaparkan dan menggambarkan realita atas permasalahan yang ada di lapangan untuk menunjang...




Agung Ali Fahmi, author

Implementasi kebebasan beragama menurut Undang-undang Dasar Republik Indonesia Tahun 1945

ABSTRAK

Jaminan perlindungan kebebasan beragama telah diberikan oleh Pasal 29 UUD 1945 yang berlaku pada 18 Agustus 1945 yang dinyatakan berlaku lagi dengan setelah Dekrit Presiden Juli 1950, Pasal 18 Konstitusi RIS, Pasal 18 UUDS 1950, dan Pasal 28 E ayat (1 dan 2), Pasal 28 I ayat (1), Pasal 29 (2) 1945 Amandemen...




Joanita Jalianery, author

Analisis hak milik atas satuan rumah susun yang berdiri di atas tanah yang berstatus hak guna bangunan di atas hak pengelolaan (Analisis Putusan No.256/PDT/2009/PT.DKI. Jo No.205/Pdt.g/ 2007/PN.Jkt.Pst.)

Tesis ini membahas perkara pemegang Hak Milik Atas Satuan Rumah Susun yang hak atas tanah bersamanya berada di atas tanah yang berstatus Hak Guna Bangunan di atas Hak Pengelolaan, dengan menganalisa putusan Pengadilan Tinggi DKI Jakarta No.256/PDT/2009/PT.DKI.Jo No.205/Pdt.g/2007/PN.Jkt.Pst. antara penghuni apartemen Mangga Dua Court dan PT Duta Pertiwi Tbk. Penelitian ini...




Angga Handian Putra, author

Pengaturan dan perlindungan hukum pemegang saham independen karyawan dan organ perseroan pada proses go private perseroan terbuka di Indonesia

ABSTRAK Tindakan go private merupakan aksi korporasi perusahaan terbuka untuk membeli kembali sahamnya dari pemegang saham publik dan merubah statusnya menjadi perseroan tertutup. Sampai saat ini belum ada pengaturan hukum yang khusus mengenai go private di Indonesia, penelitian berfokus kepada masalah apa alasan dan bagaimana prosedur pelaksanaan dan pengaturan hukum serta...




Reni Maryani, author

Perlindungan hukum terhadap performer's rights dalam perjanjian antara artis pemain sinetron dengan produkser rumah produksi

Pembuatan suatu sinetron tidak terlepas dari terselenggaranya kerjasama yang baik antara artis pemain sinetron dan produser rumah produksi. Perjanjian kerjasama ini formatnya dirancang seluruhnya oleh produser rumah produksi. Perjanjian baku ini memuat klausul-klausul baku yang harus dipenuhi oleh artis pemain sinetron. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perlindungan hukum...




Luh Putu Adinda Martatilova, author

Kajian normatif yuridis mengenai peraturan anti penghindaran pajak (anti avoidance rule) menurut peraturan perundang undangan perpajakan di indonesia

Bagi perusahaan, pajak yang dikenakan terhadap penghasilan yang diterima atau diperoleh dapat dianggap sebagai biaya (cost) atau beban (expense) dalam menjalankan usaha. Biaya pajak akan menurunkan laba setelah pajak (after tax profits), tingkat pengembalian (rate of returns), dan arus kas (cash flows). Minimalisasi beban pajak kemudian dilakukan perusahaan dengan melakukan...




Purba, Laura Astrid H., author

Netralitas pegawai Negeri Sipil dalam pemilihan kepala daerah secara langsung

Dengan dikeluarkannya kebijakan pemerintah melalui PP No. 12 tahun 1999 diharapkan netralitas politik birokrasi akan dapat terjamin tidak hanya dengan cara melepaskan keanggotaan PNS dalam Parpol, namun yang lebih penting adalah menegakkan sikap dan perilaku PNS agar benar-benar berorientasi kepada kepentingan publik dan profesional serta bersikap imparsial terhadap parpol. Penulisan... 


  <<   previous           next  >>

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan Komentar, demi perbaikan dan kemajuan Blog ini, Salam https://elibskripsi.blogspot.com/